Senin, 20 Juni 2016

Gladi Bersih Pentas Seni dan Pelepasan kelas IX

Dalam mempersiapkan pematangan kegiatan Pentas Seni dan Pelepasan Kelas IX maka diadakan Gladi Bersih Perpisahan Kelas IX MTs. Negeri 1 Lampung Selatan Tahun 2016.

Acara yang akan dipentaskan antara lain seni pencak silat, tari khudat, tari piring, tari bedana, Hafidz Qur’an dan acara inti pelepasan kelas IX yang Insya Allah akan dilaksanakan hari Selasa, 24 Mei 2016.







Tidak ada komentar:

Posting Komentar